"A Palavra é do Tempo, o Silêncio da Eternidade"

22 de fevereiro de 2018

Mgr. Paulinus Yan Olla, MSF - Uskup Keuskupan Tanjung Selor


@Kens Sila
@Dok. pribadi.


Puji Tuhan. Nama kampung Seo'am di Desa Eban, Kecamatan Miomaffo Barat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), mendadak menjadi buah bibir setelah hari ini, Kamis, 22 Pebruari 2018, Tahta Suci Vatikan mengeluarkan berita bahwa Paus Fransiskus telah mengangkat Pater/Romo Paulinus Yan Olla, MSF sebagai Uskup Keuskupan Tanjung Selor di Kalimantan Timur, Indonesia. Di Indonesia, berita gembira ini diumumkan oleh Mgr. Pidyarto, O.Carm, di Malang, tempat uskup baru berkarya saat ini. 

Kuan Banu-Olla, Sallu-Meomaof, bersyukur dan bersukacita karena salah satu putera terbaiknya dipercayakan menjadi gembala umat di tanah rantau. Paroki Maria Diangkat ke Surga, Eban, boleh mengalami rahmat berkat di awal tahun ini. 

Mari kita semua mendukung Mgr. Paul dengan doa-doa kita agar ia dapat menjalankan karya pelayanannya seturut roh Injil, mengikuti teladan Yesus, Sang Gembala, dan orientasi hidup menggereja yang membumi dan mengumat seturut spirit Paus Fransiskus.   

Palatê... Nék sêon-banit nêo Ama' Uis Neno, nêô in lulut in lekan. Hit mansian katanhinfa in lalan, in naot. Neno i, neon aleoktes kun. Fun natuin Ama' Uis Neno nasanut in manekan nêo in an-pastol Paul Olla, MSF nêkên njael apao smanaf nêo tob Tanjung Selor, es pah Kalimantan nae. Ije Kuan Banu-Olla, Sallu-Seo'am, in sufan, in kauf. Uis Neno amo'et ma apakaet, alikin ma ape'at, atukus ma anónót, nók hit tua-mnasi', bê'ê-mnasi sin ok-oke', pao kit hit kait, panat hit mônêt, hit lisan, henat aomina', ao leko, tanaob Lasi Knino' i.