"A Palavra é do Tempo, o Silêncio da Eternidade"

1 de dezembro de 2016

Krontjong Toegoe di Lisboa




Kerontjong Toegoe berkesempatan datang ke Lisboa, Portugal. Mereka diundang oleh Museu do Fado untuk turut merayakan 5 tahun penetapan Fado, musik tradiosonal Portugis yang melahirkan Kroncong-, sebagai World's Heritage dari UNESCO. Mereka pentas tanggal 26 November 2016. Malam sebelumnya, tanggal 25, kami masyarakat Indonesia yang ada di Portugal diundang oleh KBRI untuk boleh menyaksikan pentas "pemanasan" kelompom ini. Luar biasa penampilan mereka. "Indonesia tanah air beta" membuka pentas. Tanah air kembali terbayang. 
Pada tanggal 29 mereka kembali diundang untuk tampil di Museu Nacional da Arqueologia. 
Kehadiran mereka tentu makin menjalin persahabatan kedua negara.  

2 Comments:

Blogger Unknown said...

miss this moment.. It's a honour for us to performed in Lisbon!

23/02/2017, 06:14:00

 
Blogger Janela da Alma said...

And we're proud of you... keep it up!

23/02/2017, 11:14:00

 

Enviar um comentário

<< Home